Buat Hadirin Tertawa di Rakernas Apeksi, Jawaban Taktis Prabowo Subianto Soal Ganjar dan Anies

- Pewarta

Jumat, 14 Juli 2023 - 21:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto hadiri acara Rakernas XVI Apeksi 2023 yang dihelat di Makassar. (Dok. Tim Media Prabowo Subainto)

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto hadiri acara Rakernas XVI Apeksi 2023 yang dihelat di Makassar. (Dok. Tim Media Prabowo Subainto)

POINNEWS.COM – Prabowo Subianto mengundang gelak tawa para hadirin yang datang dalam acara Rakernas XVI Apeksi 2023 yang dihelat di Makassar, Kamis Sore, 13 Juli 2023.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Moderator yakni Ketua Apeksi dan Walikota Bogor Bima Arya Sugiarto meminta Prabowo Subianto untuk menjawab sebuah pertanyaan.

Sebelum Prabowo Subianto dipersilahkan untuk bicara di podium sebagai narasumber.

“Satu kata menurut Prabowo tentang Ganjar?”tanya Bima Arya pada Prabowo Subianto.

“Gubernur,” jawab Prabowo singkat dan seketika membuat audience peserta dan tamu undangan yang hadir tertawa.

Baca artikel menarik lainnya, di sini: Perbedaan Karakter Prabowo Dibandingkan Dulu, Gus Ipang: Sekarang Lebih Cair, Rileks, Ketawa-ketawa Terus

“Hahaha ya bener sih,” ujar Bima Arya.

“Satu kata dari Prabowo tentang Anies?” lanjut Bima kepada Prabowo Subianto.

“Professor.” jawab singkat Prabowo yang kembali mengundang gelak tawa para hadirin.

“Taktis kalau jenderal memang,” timpal Bima Arya seraya tertawa.

Dalam forum itu, Prabowo berbicara tentang pembangunan kota dan negara.

Prabowo Subianto juga memaparkan isu-isu geopolitik dan internasional serta ekonomi.

Prabowo Subianto berkali-kali menekankan soal pentingnya kebijakan hilirisasi yang digagas oleh Presiden Joko Widodo.*

Berita Terkait

Imbau Pendukung Tak Turun ke Jalan, Prabowo Subianto: Utamakan Keutuhan dan Persatuan Bangsa
Syukuran Ulang Tahun ke-65 Mbak Titiek Soeharto Dihadiri Presiden Terpilih Prabowo Subianto
Dikabarkan Incar Kursi Ketua Umum PDI Perjuangan yang Kini Diduduki Megawati, Jokowi Beri Tanggapannya
Soal Pemanggilan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri di MK, PDI Perjuangan Beri Tanggapan
Salah Satunya Kaesang Pangarep, PSI Ungkap Alasan Ajukan 2 Nama Kader untuk Calon Gubernur DKI Jakarta
Turun Gunung Saat Kampanye Pilpres, SBY Yakin Rakyat Indonesia Ingin Dipimpin Prabowo Subianto
Soal Narasi Jokowi Usulkan Mensesneg Pratikno Masuk Kabinet Prabowo – Gibran, Istana Beri Penjelasan
Soal Cawe-Cawe Presiden Jokowi dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo – Gibran, Partai Gerindra Bilang Begini
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 22 April 2024 - 11:54 WIB

Imbau Pendukung Tak Turun ke Jalan, Prabowo Subianto: Utamakan Keutuhan dan Persatuan Bangsa

Senin, 15 April 2024 - 15:41 WIB

Syukuran Ulang Tahun ke-65 Mbak Titiek Soeharto Dihadiri Presiden Terpilih Prabowo Subianto

Rabu, 3 April 2024 - 13:26 WIB

Dikabarkan Incar Kursi Ketua Umum PDI Perjuangan yang Kini Diduduki Megawati, Jokowi Beri Tanggapannya

Rabu, 3 April 2024 - 10:25 WIB

Soal Pemanggilan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri di MK, PDI Perjuangan Beri Tanggapan

Minggu, 31 Maret 2024 - 09:52 WIB

Salah Satunya Kaesang Pangarep, PSI Ungkap Alasan Ajukan 2 Nama Kader untuk Calon Gubernur DKI Jakarta

Kamis, 28 Maret 2024 - 11:10 WIB

Turun Gunung Saat Kampanye Pilpres, SBY Yakin Rakyat Indonesia Ingin Dipimpin Prabowo Subianto

Rabu, 27 Maret 2024 - 11:35 WIB

Soal Narasi Jokowi Usulkan Mensesneg Pratikno Masuk Kabinet Prabowo – Gibran, Istana Beri Penjelasan

Rabu, 27 Maret 2024 - 10:24 WIB

Soal Cawe-Cawe Presiden Jokowi dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo – Gibran, Partai Gerindra Bilang Begini

Berita Terbaru